SELAGI MEREKA MASIH HIDUP?

 

 ٱلسَّلَامُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ ٱللَّٰهِ وَبَرَكَاتُهُ



Dibawah gunung kamu akan mendapatkan tanah nan subur

Di bawah langit kamu akan dapat memandang indahnya langit

Di bawah telapak kaki ibu kamu akan mendapatkan surga

 

Tidak perlu pergi sampai ke negri china untuk belajar cinta dan ke ikhlasan

Tapi Pelajarilah cinta dan ke ikhlasan dari ayah dan ibumu

 

Janganlah terlalu sibuk untuk tumbuh dewasa sampai lupa bahwa orang tuamu juga semakin tua dan lemah

 

Tak ada kegagalan yang paling menyedihkan dari kegagalan untuk membahagiakan dan meminta ma’af pada orang tuamu

 

Orang tua tak pernah berharap harta kekayaan dari anaknya, namun perhatian dan kasih sayang tulus dari anak, menantu, dan cucu, itulah yang sangat mereka harapakan

 

Ayah mampu menahan air matanya karena Allah memberi hati yang kuat untuk menahan kesedihan

 

Terima kasih Ayah atas keberhasilan dan kebahagiaanku yang berasal dari keringatmu dalam mencari rizqi siang dan malam

              

Terimakasih ayah karena kesemangatanmu menjadi motivasiku untuk bangkit dan maju

 

SAYANGI MEREKA SELAGI MASIH BERADA DI DEKATMU

SEHAT SELALU 

 

Posting Komentar

0 Komentar

/* script Youtube Responsive */