MENGAJARKAN QUR'AN HADIST PADA ANAK

 

ٱلسَّلَامُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ ٱللَّٰهِ وَبَرَكَاتُهُ



Malam Sobat Hikmah

Seperti yang sudah kita ketahui bahwa setelah kita mempunyai anak,kita sebagai orang tua harus benar-benar berusaha menjadikan anak kita menjadi anak yang sholih dan sholihah.

Kita sebagai orang iman harus meramut,mendidik,mengarahkan anak-anak kita pada ilmu yang betul-betul harus mereka pelajari dan mereka amalkan,yaitu Alqur’an dan Alhadist.

Bila anak-anak kita bisa menguasai ilmu Qur’an dan Hadist yang di dapat dengan cara mankul,musnad,muttashil dan mukhlis di dalam mencarinya,semata-mata masuk surga dan selamat dari neraka.

Bila-anak-anak kita menguasai dan mengamalkan Qur’an,Hadist maka niscaya anak kita akan menjadi anak yang sholih dan sholihah,yang senantiasa mendoakan kedua orang tuanya di setiap waktu.

BUKANKAH ITU YANG SOBAT HIKMAH HARAPKAN..?

Maka dari tiu mari kita ajarkan,kita arahkan anak-anak kita utuk selalu mempelajari Alqur’an dan Alhadist dan bisa mengamalkan nya.

Sudah kita ketahui bahwa aqlur’an adalah kitabnya allah yang HAQ yang pasti kebenaranya,pasti benar isinya,pasti menujukan pada jalan yang lurus.

Begitupun dengan Alhadist,yang merupakan sunahnya nabi kita Muhammad SAW.

Contoh-contoh baik prilakunya rosuululloh SAW.

Telah aku tinggalkan dua perkara di antara kalian,tidak akan tersesat selama kalian berpegang teguh dengan keduanya yaitu QUR’AN DAN HADIST

تَرَكْتُ فِيْكُمْ أَمْرَيْنِ لَنْ تَضِلُّوْا مَا تَمَسَّكْتُمْ بِهِمَا : كِتَابَ اللهِ وَ سُنَّةَ رَسُوْلِهِ

Sungguh, telah ada pada diri Rasulullah itu suri tauladan yang baik bagimu, yaitu orang- orang yang mengharap rahmat Allah dan kedatangan hari Kiamat dan yang selalu banyak mengingat Allah.

لَّقَدْ كَانَ لَكُمْ فِى رَسُولِ ٱللَّهِ أُسْوَةٌ حَسَنَةٌ لِّمَن كَانَ يَرْجُوا۟ ٱللَّهَ وَٱلْيَوْمَ ٱلْءَاخِرَ وَذَكَرَ ٱللَّهَ كَثِيرًا

Nah itu dia Sobat Hikmah,agar anak kita bisa jadi anak yang sholih dan sholihah

Tunggu kelanjutannya yaaaahhh Sobat Hikmah

 

 

MENGAJARKAN QUR’AN HADIST PADA ANAK

SEHAT SELALU

Posting Komentar

0 Komentar

/* script Youtube Responsive */